Ciri-CIri Sosial dan Budaya Di benua Australia


Keadaan sosial Benua Australia adalah sebagai berikut.... 

1. Kepadatan penduduk dibenua Australia paling rendah )jarang) dibandingkan benua lainnya, yaitu 2 orang perk km2
2. Australia sebagai tujuan imigran (pendatang) dari Asia dan Afrika.
3. Mayoritas penduduk Benua Australia dari negara Inggris.
4. Mayoritas penduduknya negara Australia (85%) tinggal di kota pelabuhan ( tepi pantai)
5. Penduduk Australia memiliki budaya yang beragam. Penduduk asli Australia, adalah Aborigin, dengan senjata tradisional Bumerang 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Ciri-Ciri Manusia Berdasarkan Usia dan Tahap-tahap Perkembangannya

Jenis, Sifat dan Ciri-Ciri Zat Berdasarkan Wujudnya serta Contohnya masing-masing

Ciri-Ciri Reaksi Kimia